Sabtu, 03 Januari 2015

RPP KIMIA KELAS X NAMA SENYAWA KIMIA SMK TUNAS MUDA KARANGANYAR

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran                        :  Kimia
Kelas/Semester                        :  X / 2
Standar Komptensi                 :  Memahami terjadinya ikatan kimia
Kode Kompetensi                   :  Kim. 5
Alokasi waktu                         :  4 x 45 menit
Kompetensi dasar                   :  Menuliskan nama senyawa kimia

Pendidikan karakter :
Religius, disiplin, tekun, tanggung jawab, ketelitian, kerjasama, toleransi, percaya diri, keberanian

Indikator  :
1.      Penentuan nama senyawa berdasarkan jenis senyawa dan ikatan yang terjadi dideskripsikan dengan benar
2.      Cara-cara penamaan senyawa ion dan senyawa kovalen dideskripsikan dengan benar

Tujuan Pembelajaran
Setelah pembelajaran selesai diharapkan siswa dapat  :
1.      Menjelaskan dengan benar penentuan nama senyawa berdasarkan jenis senyawa dan ikatan yang terjadi
2.      Memberi nama-nama senyawa ion dan senyawa kovalen dengan benar

Materi Pembelajaran
Tata nama senyawa

Metode Pembelajaran
Diskusi dan informasi

Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan awal : salam, presensi, apersepsi / motivasi siswa
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
1.      Siswa mempelajari materi pelajaran tata nama senyawa
2.      Guru membantu siswa menjelaskan hal yang menjadi kesulitan siswa
Elaborasi
3.      Diskusi dan informasi tentang tata nama senyawa-senyawa yang terdiri atas unsur-unsur non logam-non logam
4.      Diskusi dan informasi tentang tata nama senyawa-senyawa yang terdiri atas unsur-unsur  logam-non logam
Konfirmasi
5.       Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan akhir
Konklusi, Refleksi, Transedensi
Guru dan siswa menyimpulkan materi pelajaran hari ini
Guru dan siswa menutup pelajaran hari ini

Pertemuan 2
Kegiatan awal: salam, presensi, apersepsi / motivasi siswa
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
1.      Siswa mempelajari materi pelajaran tata nama senyawa
2.      Guru membantu siswa menjelaskan hal yang menjadi kesulitan siswa
Elaborasi
3.      Diskusi dan informasi tentang tata nama senyawa poliatom
Konfirmasi
4.      Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan akhir
Konklusi, Refleksi, Transedensi
Guru dan siswa menyimpulkan materi pelajaran hari ini
Guru dan siswa menutup pelajaran dengan berdoa

Sumber Belajar / Alat dan Bahan
Kimia X, Juliadi, ARMICO
Kimia X, Michael Purba, ERLANGGA
Buku Kimia untuk SMK yang relevan,
tabel SPU

Penilaian
Tes tertulis



Karanganyar,      Juli 2013
             Mengetahui,
          Kepala Sekolah                                                             Guru Pengampu




          Drs. Rosyidi                                                                  Noer Ima Kaltsum, S.Pd.

          NIP. ----                                                                          NIP. ----

Tidak ada komentar:

Posting Komentar